Darius agung, raja persia penguasa separuh dunia
Bangsa Persia memasuki babak baru dalam sejarah, yakni
dengan berdirinya dinasti akhemeniyah Persia.
Dinasti akhemeniyah adalah dinasti yang didirikan pada
awal abad ke 6 SM, dengan penaklukan yang dilakukan oleh koresh agung atau
cyrus the great terhadap berbagai kerajaan di mesopotamia dan iran seperti
kerajaan media, kerajaan lydia serta babilonia.
kemenangan mutlak koresh agung melawan raja babylonia,
beltazer membawa persia membentuk dinasti yang kuat yang wilayah-wilayahnya
terbentang beribu mil jauhnya.
Cyrus the great merupakan pendiri dinasti akhemeniyah,
dinasti bangsa persia sekitar 530 sebelum Masehi. pada masa pemerintahan koresh
agung, bangsa yahudi dijajah persia.
bangsa persia
menorehkan kekuasaannya atas tanah bangsa kan'an tersebut. wilayah kekuasaan
persia terbentang dari pantai levant (pantai timur laut tengah) hingga wilayah
daratan iran.
Setelah beberapa kaisar memimpin kerajaan persia dinasti
akhemeniyah, maka muncul Pemerintahan Darius I (Darius the great), kaisar
persia semakin menorehkan kekuasaannya hingga ke wilayah yunani.
Pada Zaman darius
I, beberapa negara kota ( polis) di yunani menjadi bagian dari pemerintahan
yang beribukota di persepolis.
Beberapa polis di yunani di bawah pendudukan Persia.
darius juga
mengangkat seorang tiran untuk memimpin negara kota atau polis yang dijajahnya.
Wilayah kekuasaan bangsa persia terbentang dari negara
polis di yunani hingga ke iran, melewati asia kecil, syria palestina,
mesopotamia hingga ke iran.
Layaknya kaisar agustus atau trajan di romawi atau
alexander the great di makedonia, darius agung memimpin dinasti persia yang
beribu mil jauhnya, terbentang dari yunani hingga iran.
Pembangunan jalan susa-sardes
pada era pemerintahan darius I, wilayah kekuasaan bangsa Persia terbentang dari yunani Hingga Iran. beribu-ribu mil jauhnya
pada era pemerintahan darius I, wilayah kekuasaan bangsa Persia terbentang dari yunani Hingga Iran. beribu-ribu mil jauhnya
Untuk itu pada masa pemerintahannya dibangun jalan
penghubung yang terbentang dari susa hingga sardes. jalan tersebut terbentang
kurang lebih 2500 km yang menghubungkan dua kota tersebut.
Dengan adanya jalan tersebut, perjalanan yang membutuhkan
waktu berminggu-minggu dapat ditempuh dalam tempo 4 hari.
Perjalanan pada umumnya menggunakan kuda atau kereta
kuda.
Persia juga memiliki pasukan yang tangguh yang disebut
dengan "immortal". banyak literature yang menyebutkan kekuatan tempur
dari pasukan ini dapat menjaga wilayah persia dari ancaman bangsa lain.
Prasasti behistun
prasasti behistun merupakan bukti dari peninggalan raja darius agung, yang merupakan raja terbesar dari persia dinasti akhemeniyah. prasasti tersebut merupakan bukti kongkrit dari adanya pemerintahan darius I.
prasasti tersebut berisi bahasa persia kuno yang menyebutkan jika darius agung adalah penyembah ajaran mazdaisme, yang merupakan ajaran persia kuno.
di dalam prasasti tersebut dikatakan jika darius agung penyembah ahura mazda yang merupakan dewa dari ajaran persia kuno tersebut.
selain itu disebutkan juga mengenai asal usul dari raja darius yang merupakan keturunan dari achaemenes.
Achaemenes merupakan leluhur dari raja darius dan nama dari dinasti achaemenid (akhemeniyah) dari leluhurnya "achamenes" tersebut.
disebutkan jika dalam prasasti tersebut darius merupakan putra hyspestos, hyspestos merupakan keturunan dari ariaramnes, ariaramnes merupakan putra taecnes merupakan putra dari achamenes. prasasti behistun menyebutkan asal usul dari king darius.
Prasasti behistun
prasasti behistun merupakan bukti dari peninggalan raja darius agung, yang merupakan raja terbesar dari persia dinasti akhemeniyah. prasasti tersebut merupakan bukti kongkrit dari adanya pemerintahan darius I.
prasasti tersebut berisi bahasa persia kuno yang menyebutkan jika darius agung adalah penyembah ajaran mazdaisme, yang merupakan ajaran persia kuno.
di dalam prasasti tersebut dikatakan jika darius agung penyembah ahura mazda yang merupakan dewa dari ajaran persia kuno tersebut.
selain itu disebutkan juga mengenai asal usul dari raja darius yang merupakan keturunan dari achaemenes.
Achaemenes merupakan leluhur dari raja darius dan nama dari dinasti achaemenid (akhemeniyah) dari leluhurnya "achamenes" tersebut.
disebutkan jika dalam prasasti tersebut darius merupakan putra hyspestos, hyspestos merupakan keturunan dari ariaramnes, ariaramnes merupakan putra taecnes merupakan putra dari achamenes. prasasti behistun menyebutkan asal usul dari king darius.
Mesopotamia dibawah kekuasaan bangsa Persia
Pada era pemerintahan Darius agung, wilayah kekuasaan Persia meliputi sebagian besar Asia Hingga sebagian kecil eropa.
Pada era pemerintahan Darius agung, wilayah kekuasaan Persia meliputi sebagian besar Asia Hingga sebagian kecil eropa.
Tanah Mesopotamia juga dijajah oleh Persia. Mesopotamia
berasal dari 2 kata, mesos Dan patamos, yang artinya pertengahan Dua sungai.
Dalam Hal ini mesopotamia berarti wilayah subur yang
terletak diwilayah antara sungai efrat Dan Tigris.
Mesopotamia berasal dari Dua kata yakni "mesos Dan
patamos". Mesos berarti "pertengahan". Sedangkan patamos berarti
sungai.
Hal tersebut menyiratkan jika Mesopotamia merupakan
wilayah disekitar lembah sungai Eufrat Dan Tigris yang subur.
Wilayah tersebut menjadi wilayah perebutan antar
bangsa-bangsa kuno. Tercatat bangsa akadia, bangsa Sumeria, bangsa Assyria,
bangsa Babylonia pernah berkuasa di Mesopotamia pada Zaman sebelumnya.
Tetapi bangsa Persia dibawah pimpinan raja koresh Agung berhasil
mengalahkan Babylon Dan mengambil alih daratan Mesopotamia.
Hingga selama berpuluh Tahun lamanya, bangsa Persia
berkuasa atas lembah subur, Mesopotamia.
bangsa yahudi dibawah Pemerintahan persia, akhemeniyah dinasti.
Pada Masa pemerintahan koresh agung, Cyrus the great, dilakukan penaklukan terhadap wilayah tersebut.
Termasuk wilayah yang dihuni oleh bangsa yahudi, yakni
tanah kan'an, tanah galila, Judea Hingga ke pantai levant pantai timur laut
tengah.
Jadi Sejak Zaman koresh agung, yakni sekitar tahun 535
masehi dilakukan penaklukan terhadap tanah yang dihuni oleh orang yahudi.
Tetapi tampaknya bangsa yahudi masih di berikan kebebasan
dalam Hal beragama.
Koresh agung tidak memaksakan ajaran mazdaizm Persia terhadap masyarakat yahudi. Orang-orang yahudi dibiarkan melakukan peribadatan sesuai ajarannya.
Koresh agung tidak memaksakan ajaran mazdaizm Persia terhadap masyarakat yahudi. Orang-orang yahudi dibiarkan melakukan peribadatan sesuai ajarannya.
Hingga pemerintahan berganti dari koresh agung kemudian
cambises II, kemudian xerses Hingga ke Darius, bangsa yahudi masih di bawah
pemerintahan kerajaan Persia akhemeniyah.
Pendudukan Dan penjajahan bangsa Persia terhadap bangsa yahudi berlangsung kurang lebih 2 Abad. Dari tahun 530-330 masehi.
Wilayah kekuasaan bangsa Persia pada era Darius agung terpentingnya luas. Beribu mil jauhnya dimulai dari daratan Iran khurasan Hingga ke yunani di eropa. Persis dengan kerajaan makedonia ketika dipimpin oleh Alexander the great.
Dengan pusat pemerintahan di Kota persepolis, di dataran
Iran.
pada masa sebelumnya yakni penjajahan babylon , banyak orang-orang yahudi yang dibuang atau diasingkan, hal tersebut dilakukan oleh bangsa babylon untuk mengurangi dampak resiko pemberontakan orang-orang yahudi.
Sekitar tahun 585 SM, bangsa babilonia baru berjaya
dibawah kepemimpinan raja nebukadnezar, saat itu terjadi perluasan wilayah
hingga wilayah kekuasaan bangsa babilon sampai sekitar pantai levant (pesisir
pantai laut tengah bagian timur).
Berbagai wilayah juga ditaklukan oleh raja nebukadnezar.
Lembah mesopotamia, (sekitar wilayah iraq) juga ditaklukan.
Termasuk wilayah yang dihuni oleh bangsa yahudi seperti kota jerussalem, samaria, dsb.
Perluasan wilayah tersebut terjadi puncaknya pada masa kepemimpinan raja nebukadnezar agung yang terjadi pada abad ke 6 SM.
Mesopotamia, berasal dari kata mesos dan patamos. Mesos
berarti "pertengahan" serta patamos berarti Patamos dua sungai.
Jadi mesopitamia merupakan wilayah diantara 2 sungai,
yakni wilayah lembah yang terkenal subur diantara sungai efrat dan tigris.
Wilayah tersebut merupakan wilayah yang terkenal
diperebutkan oleh bangsa-bangsa
kuno.
Sejak lama wilayah tersebut menjadi bagian teritorial
dari kekuasaan bangsa assyria. tetapi sekitar tahun 622 SM bangsa assyaria
mengalami keruntuhan.
Hingga pada akhirnya lembah tersebut diambil alih oleh bangsa babilonia baru, atau chaldea.
Wilayah yang dihuni oleh orang-orang yahudi ( tanah kan'an) juga ditaklukan oleh babilonia serta menjadi bagian teritori dari kekuasaan bangsa babilonia.
Ketika bangsa yahudi dijajah oleh babilonia terjadi pelarangan ajaran Yahudi. Orang-orang yahudi dilarang melakukan peribadatan secara terbuka.
Bila ketentuan itu dilanggar maka balasannya adalah hukuman. Jadi tidak ada toleransi keagamaan bagi bangsa yang terjajah.
Selain itu juga terjadi penghancuran-penghancuran terhadap bangunan suci bagi bangsa yahudi.
Di kota yerussalem misalnya, bangunan suci bait Allah yang terkenal suci dihancurkan, diratakan dengan tanah.
Bangunan tersebut menjadi tempat peribadatan bagi kaum yahudi serta sebagai simbol bagi ajaran yahudi dihancurkan oleh penjajah babilonia.
Selain itu banyak masyarakat yahudi yang dibuang,
diasingkan oleh bangsa babilon.
mereka dipaksa hidup di wilayah babilon seperti zerobabel dan keluarganya yang dibuang dari tanah kelahirannya serta harus hidup Dipengasingan.
Tetapi dibawah pemerintahan Persia, bangsa Yahudi lebih diberikan toleransi, orang-orang Yahudi yang pernah diasingkan pleh penjajah Babylon, dipulangkan kembali oleh bangsa Persia.
Raja persia, Darius mengizinkan orang Yahudi kembali ke wilayahnya. Sebagai contoh bagaimana zerobabel Dan keluarganya kembali ke Jerusalem Setelah harus hidup di pembuangan wilayah Babylon.
Pemerintahan Darius cenderung lebih toleransi terhadap wilayah-wilayah jajahannya.
Hal tersebut terlihat bagaimana ia mengizinkan kepercayaan-kepercayaan yang boleh dianut oleh bangsa yang dijajahnya.
Raja Darius tidak memaksakan ajaran agama orang Persia terhadap bangsa yang dijajahnya.
Misalnya bagaimana contohnya,raja Darius Dan penguasa Persia membolehkan berdirinya kuil penyembahan dewa-dewa di mesir, atau makam-makam suci bagi orang mesir.
bukan hanya terhadap bangsa yahudi, orang-orang di mesir pun diperbolehkan melakukan peribadatan sesuai ajaran agamanya masing-masing.
Hal tersebut berbeda pada era penjajahan bangsa Babylon, dimana ketika bangsa Babylon menjajah yahudi, raja-raja Babylonia melakukan pemaksaan ajaran penyembahan dewa Marduk kepada bangsa yahudi.
Awal Mula penjajahan Persia atas bangsa yahudi
Awalnya bangsa yahudi dijajah oleh babylon, dibawah raja. nebukadnezar Penjajahan bangsa babilon terjadi sekitar berpuluh-puluh tahun hingga pada akhirnya terjadi perang babilon melawan bangsa persia yang membuat peradaban besar babilonia berakhir.
Ketika bangsa babilon dipimpin oleh raja beltazer, (beltasyaar) terjadi perang dengan raja koresh agung ( cyrus the great) dari persia.
Perang babilon melawa persia dimenangkan oleh bangsa persia.akibat hal tersebut, babilon kehilangan wilayah-wilayahnya.
Maka Tahun sekitar Tahun 530 masehi, dimulailah era penjajah bangsa Persia dinasti akhemeniyah selama berabad-abad terhadap bangsaYahudi.
Penjajahan Persia atas bangsa yahudi selama berabad-abad, termasuk ketika Persia dipimpin oleh raja Darius yang kekuasaannya terbentang dari daratan iran Hingga beberapa polis di yunani.
Bangsa Yahudi hanyalah Salah satu bagian dari wilayah jajahah Persia dinasti akhemeniyah yang kekuasaannya terbentang di sebagian besar Asia Dan sebagian kecil Eropa.
Wilayah yang setara dengan kekuasaan Alexander the great dari macedonia.
Jauh sebelum Alexander the great menaklukan sebagian benua Asia, ternyata Persia dinasti akhemeniyah lebih dahulu menacapkan kekuasaannya di daratan Asia.
Kita mengenal sosok Alexander the Great dari macedonia yang memimpin wilayah yang membentang dari timur Dan barat yang terbentang beribu mil jauhnya.
Jauh sebelum Alexander the great lahir, raja Persia, lebih dahulu mempunyai kekuasaan yang membentang dari daratan yunani Hingga ke Iran, yakni Darius I.
Karena itulah tidak heran dalam literatur-litratur buku yang ditulis oleh sejarahwan barat, mereka menyebut raja Persia ini dengan sebutan " Darius the Great".
sumber :
Sejarah kerajaan Allah, F.L Bakker.
Jurnal IAIN JAKARTA tahun 1994, Tulisan Joesoef Syuaib.
Kuliah empat Agama, prof. Dr. Hamid Rasyidi
Koresh Agung yg memiliki Dua Tanduk
BalasHapusAda pendapat bahwa koresh agung itu adalah dzulqarnain. Raja bertanduk..pendapat lainnya yg mengatakan adalah Alexander agung
BalasHapusIskhan darius dzulqarnain
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusIskandar dzulkarnain itu , darius koresh agung atau alexander the great.
BalasHapushanya teori-teori saja
Baca juga artikel lainnya
BalasHapusKunjungi Situs Kami
BalasHapusUntuk Permainan Casino Terbaaik Hanya Bersama Kami
Casino Online
Slot
bandar casino
rolet
Berikut game yang ada di dalam istanagoal:
1. Casino Live
2. Sportsbook (bola)
3. Card Games (poker)
4. Tangkas
5. KENO BALL
6. Berbagai Game slot machine
7. TOGEL
8. FOREX
Berikut bonus yang akan di berikan
- Bonus Deposit 10% Khusus New Member
- Bonus Harian Deposit 5 %
- Bonus Referral up to 3% ( togel )
- Bonus Rolinggan up to 0.8% ( Casino )
- Bonus CashBack up to 15% (Tangkas )
- Bonus Cashback up to 15% (Sportbook)
- Bonus Referal up to 2% (Sportbook)
Untuk info lebih lanjut bisa hubungi kami:
CONTACT INFO :
WWW.ISTANAJUARA.COM
WHATSAPP : +855967043548
FB : Istana Goal
Baca juga artikel lainnya
BalasHapus